Griya Literasi

Guy Junior Masuk Jajaran Top Skor

Selasa, 6 Sep 2022 10:04 1 menit membaca
PEMKAB MUBA

Sumsel Independen – Meski capolista diambil alih Karo United (6 poin), tapi Sriwijaya FC tetap.lega. Sebab, masih nangkring di posisi runner up wilayah Barat dengan torehan 4 poin.
Itu tidak lepas dari brace (dua gol) yang dicetak Guy Junior Nke Ondua ke gawang Semen Padang. “Senang sekaligus kecewa karena belum bisa menang,”ujar Guy.

Brace striker naturalisasi kelahiran Douala, Kamerun, 30 Agustus 1986 mengantarnya masuk jajaran top skor wilayah Barat.

Griya Literasi

Saat ini, 4 pemain lainnya yang juga telah membukukan dua gol yakni.Gunansar Mandowen (Persipura Jayapura), Supriyadi (PSCS Cilacap), Malik Prayitno (Persikab Bandunv), Kardinata Tarigan (Karo United), dan Mamadou Barry (Persewar.Waropen).

“Tekad saya cetak gol.lagi di dua away nanti. Tapi, itu bukan tujuan. Terpenting, kemenangan Sriwijaya FC,”tukasnya.

Nah, mencetak Brace bukan hal baru bagi Guy Junior. Pada Selasa (14/3/2018) lalu, dia juga cetak brace ke gawang Khaka FC saat membela PSM Makasar.

Masing-masing menit 31 dan 62. PSM sendiri menang 5-0 meski hanya friendly match. Nah, di ajang resmi Liga 1, Guy juga mencetak brace ke gawang Mitra Kukar, 7 Oktober 2018. (Al/*)

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


    MAJALAH TERBARU

    Majalah Independen Edisi LIV

    Sponsor

    Wujudkan Supremasi Hukum
    <

    Majelis Dzikir Ustadz H. Hendra Zainuddin

    Bengkel Las Listrik Karya Jaya

    Perumahan

    xBanner Samping
    xBanner Samping
    Beranda Cari Trending Lainnya
    Dark Mode