Griya Literasi

Bersinergi Bersama Stakeholder, REI Sumsel Sampaikan Programnya di 2021

Jumat, 15 Jan 2021 07:20 1 menit membaca
PEMKAB MUBA

Sumsel Independen – Program tahun 2021 DPD REI Sumsel akan melantik enam Komisariat di kabupaten yaitu,Prabumulih,Linggau,OKU(Baturaja),Lahat,Muara Enim dan Banyuasin,”ungkap Ketua DPD REI Sumsel Zewwy, Kamis (14/1)

Dengan dibentuknya komisariat ini agar bisa menselaraskan program yang kita canangkan sesuai Visi Misi dari DPD REI Sumsel dan juga program di tahun 2021.

Komisariat ini merupakan perpanjangan dari DPD REI Sumsel dan serta mengayomi anggota anggota yang terdapat kabupaten kota masing masing.

Lanjutnya,Kami REI Sumsel akan bersinergi dengan stakeholder, terutama perbankan terkait industri properti, ini sangat erat kaitanya hubungan kita sama perbankan.Dimana saat pandemi covid 19 ini sangat menyita waktu, sangat membuat kondisi terutama Cash Flow para pengusaha yang membangun perumahan mengalami hambatan,”terangnya.

Griya Literasi

Zewwy menuturkan,kemungkinan dengan adanya sinergi perbankan dalam hal percepatan relaksasasi kebijakan dengan perbankan akan menghasilan hasil lebih optimal tahun 2021 terutama kredit untuk masayakat berpenghasilan rendah atau untuk perumahan MBR.

“Perlu ketahui anggota DPD REI ini mayoritas bermain di sektor perumahan MBR,disini kita mengharapkan relaksasi dari perbankan ,”terangnya.

Tidak hanya perbankan. kita juga akan bekerjasama dengan seluruh elemen stakeholder yang ada,baik pemeritah daerah maupun pemerintah kabupaten kota untuk dapat bersinergi dengan Komisariat Komisariat yang sudah terlatih,”pungkasnya. (Ptr)

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


    MAJALAH TERBARU

    Majalah Independen Edisi LIV

    Sponsor

    Wujudkan Supremasi Hukum
    <

    Majelis Dzikir Ustadz H. Hendra Zainuddin

    Bengkel Las Listrik Karya Jaya

    Perumahan

    xBanner Samping
    xBanner Samping
    Beranda Cari Trending Lainnya
    Dark Mode