Griya Literasi

Gumunawan : Jadilah Pramuka Yang Tangguh

Selasa, 26 Jul 2022 14:07 1 menit membaca
PEMKAB MUBA

Sumsel Independen – Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Martapura membuka secara langsung kegiatan latihan perdana Ekstrakurikuler Pramuka yang diikuti Anggota Pramuka dari Kelas X dan XI.

Pembina Pramuka SMA Negeri 2 Martapura Bima mengatakan kegiatan ini merupakan kegiatan perdana Ekstrakurikuler Pramuka yang wajib diikuti oleh siswa dari kelas X dan XI.

“Ini merupakan kegiatan awal setelah vakum cukup lama akibat pandemi dan hari ini kita mulia kemabli dengan semangat yang berapi-api untuk menjadi Pramuka SMA Negeri 2 Martapura lebih tangguh setelah pandemi, ” Jelasnya

Griya Literasi

Sementara itu kepala sekolah SMA Negeri 2 Martapura Drs. Gumunawan saat sambutannya mengatakan aple pembukaan ekstrakurikuler Pramuka ini sebagai tanda telah aktifnya Ekstrakurikuler di SMA Negeri 2 Martapura yang sempat vakum akibat pandemi.

“Kegiatan Pramuka merupakan kegiatan yang sangat penting kerena telah di atur dalam Undang-undang Nomor 12 Tahun 2010 sebagai wadah pendidikan karakter yang berasaskan pancasila, ” Jelasnya

Drs. Gumunawan juga berharap Pramuka SMA Negeri 2 Martapura dapat terus berkembang mengikuti perkembangan zaman dan semakin tangguh. (J)

Cak_In

Cak_In

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


    MAJALAH TERBARU

    Majalah Independen Edisi LIV

    Sponsor

    Wujudkan Supremasi Hukum
    <

    Majelis Dzikir Ustadz H. Hendra Zainuddin

    Bengkel Las Listrik Karya Jaya

    Perumahan

    xBanner Samping
    xBanner Samping
    Beranda Cari Trending Lainnya
    Dark Mode