Griya Literasi

Philip Kembali Terpilih, Arianto Berharap PERSEPI Jaga Kode Etik

Kamis, 20 Feb 2020 20:42 1 menit membaca
PEMKAB MUBA

Sumsel Independen– Anggota Perhimpunan Survei Opini Publik Indonesia (PERSEPI) berharap semakin matang dalam organisasi sehingga dapat memberikan kontribusi bagi bangsa kedepan, karena PERSEPI wadah lembaga survei yang resmi.

“Kami berharap PERSEPSI semakin matang dan terus memberikan informasi kepada publik sebagai lembaga survei,”kata Direktur Eksekutif Lembaga Kajian Publik Independen (LKPi), Arianto saat munas PERSEPI, kemarin (20/2).

Griya Literasi

Bukan hanya itu saja, sebagai lembaga survei dirinya meminta anggota persepsi untuk menjaga kode etik dalam melakukan survei. “Survei yang kita lakukan tidak lain memberikan informasi kepada masyarakat baik itu dalam agenda politik seperti pilkada, pileg dan pilpres,” ungkapnya.

“Sehingga dengan informasi yang diberikan secara profesional maka akan memberikan pencerahan kepada masyarakat dalam menentukan hal politiknya,” sambungnya.

Diketahui, dalam musyawarah nasional untuk kepengurusan 2019-2024 Philip J.Vermotte kembali lagi terpilih secara aklamasi sebagai ketua PERSEPI. (Ril)

Cak_In

Cak_In

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


    MAJALAH TERBARU

    Majalah Independen Edisi LIV

    Sponsor

    Wujudkan Supremasi Hukum
    <

    Majelis Dzikir Ustadz H. Hendra Zainuddin

    Bengkel Las Listrik Karya Jaya

    Perumahan

    xBanner Samping
    xBanner Samping
    Beranda Cari Trending Lainnya
    Dark Mode