Griya Literasi

Pleno Tingkat Kota Usai, Calon Anggota DPRD Provinsi Sumsel Mulai Terkuak

Kamis, 7 Mar 2024 07:01 1 menit membaca
PEMKAB MUBA

Sumsel Independen – Setelah melalui proses rekapitulasi dan penetapan pleno, calon anggota DPRD Provinsi Sumatera Selatan untuk daerah pemilihan Palembang 1 dan Palembang 2 mulai terkuak.

Meskipun belum resmi dipastikan, namun telah muncul prediksi mengenai siapa saja yang bakal mengisi kursi-kursi DPRD Provinsi Sumsel ke depan.

Berdasarkan hasil pleno KPU Kota Palembang, terlihat sejumlah nama dari berbagai partai politik yang memperoleh suara signifikan.

Daerah Pemilihan Palembang 1:

1. Gerindra

– Prima Salam: 31.898 suara (Total suara: 77.646)

2. PDIP

– Ir Romiana Hidayati: 21.787 suara (Total suara: 46.337)

3. Golkar

– Aryuda Perdana Kesuma: 26.334 suara (Total suara: 66.246)

4. Nasdem

– Firmansyah Hakim: 21.738 suara (Total suara: 64.591)

5. PKS

– Muhammad Toha. S.Ag: 17.278 suara (Total suara: 42.849)

6. Demokrat

– Chairul S Matdiah: 18.089 suara (Total suara: 30.741)

Daerah Pemilihan Palembang 2:

1. Gerindra

– Zaitun: 25.688 suara (Total suara: 80.338)

2. PDIP

– Ir Zulfikri Kadir: 14.014 suara (Total suara: 49.701)

3. PAN

– Fajar Febriansyah. ST. M.I.Kom: 23.879 suara (Total suara: 43.654)

4. Demokrat

– Tamtama: 23.251 suara (Total suara: 49.020)

5. Golkar

– M Yansuri: 17.498 suara (Total suara: 55.652)

6. Nasdem

– Noviyanto: 41.589 suara (Total suara: 57.722)

7. PKS

– HM Anwar Syadat: 22.921 suara (Total suara: 58.530)

Hasil rekapitulasi ini memberikan gambaran awal mengenai potensi kekuatan partai politik di DPRD Provinsi Sumsel ke depannya. (Pp)


Editor: Pram

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


    MAJALAH TERBARU

    Majalah Independen Edisi LIV

    Sponsor

    Wujudkan Supremasi Hukum
    <

    Majelis Dzikir Ustadz H. Hendra Zainuddin

    Bengkel Las Listrik Karya Jaya

    Perumahan

    xBanner Samping
    xBanner Samping
    Beranda Cari Trending Lainnya
    Dark Mode